VISI DAN MISI PBKM ADUBS


VISI
TERUJUDNYA MASYARAKAT  YANG BERAKHLAK MULIA, BERBUDI PEKERTI LUHUR, CERDAS, TERAMPIL, MANDIRI, BERDAYA SAING DAN GEMAR BELAJAR


MISI

MEWUJUDKAN PROGRAM MASYARAKAT LUAS DAN BERORIENTASI PADA KECAKAPAN HIDUP (LIFE SKILL), MEMASYARAKATKAN BELAJAR DAN MEMBELAJARKAN MASYARAKAT.

TUJUAN
AGAR PKBM DAPAT MENJADI LEMBAGA YANG MANDIRI DAN BERKUALITAS DALAM MELAKSANAKAN FUNGSINYA SEBAGAI LEMBAGA PENYELENGGARA PENDIDIKAN NON-FORMAL, WARGA BELAJAR DAPAT MENGEMBANGKAN POTENSI DIRI DAN MENGIMPLEMENTASIKAN ILMU PENGETAHUAN UNTUK MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN HIDUP DAN KELUARGANYA.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.